Tizen merupakan sistem operasi yang ditunjukkan untuk berbagai platform seperti Smartphone, wearable,tv, dan sebagainya. Atas dasar inilah Tizen mengusung motto Tizen OS for everything. Dengan Tizen, kita dapat menjalankan aplikasi diatas Smartphone, Wearable ataupun complaisance devices yang mengusung OS Tizen. Khusus pada buku ini, kita akan membahas salah satu produk Tizen pada platform wearable yaitu Samsung Gear S2 yang dimana menurut review para usernya adalah salah satu smartwatch yang ada pada saat ini.